
AGROINDUSTRI PEDESAAN DAN PEREKONOMIAN
RAKYAT
UNIVERSITAS MUARA BUNGO FAKULTAS
PERTANIAN JURUSAN AGRIBISNIS TAHUN AKADEMIK 2010/2011
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha
Kuasa, yang telah memberikan kepada kita semua pendidikan, kesehatan serta
pikiran yang sehat sehingga dapat menyelesaikan makalah pada kesempatan kali
ini.
Dengan mengacu kepada perkembangan IPTEK dan
kemajuan globalisasi perdagangan international maka kami susun sebuah makalah
AGROINDUSTRI PEDESAAN DAN PEREKONOMIAN RAKYAT
ini tentunya dengan motifasi yang kreatif dan rasional,...